PENGAMATAN KOLONI BAKTERI, KHAMIR DAN JAMUR

Isolasi Mikroorganisme Isolasi Dengan Cara Pengenceran (Dilution) Teknik Preparasi Suspensi. Sampel yang telah diambil kemudian disuspensikan dalam akuades steril. Tujuan dari teknik ini pada prinsipnya adalah melarutkan atau melepaskan mikroba dari substratnya ke dalam air sehingga lebih mudah penanganannya. Macam-macam preparsi bergantung kepada bentuk sampel : Swab (ulas), dilakukan menggunakan cotton bud steril pada sampel…

Pewarnaan Bakteri

Pendahuluan Pemeriksaan mikroskopik merupakan salah satu contoh pemeriksaan laboratorium mikrobiologi sederhana yang dapat digunakan untuk menunjang diagnosis infeksi yang disebabkan oleh bakteri dan jamur. Visualisasi mikroorganisme dalam keadaan hidup sulit dilakukan, bukan hanya karena ukurannya yang saat kecil namun juga karena mikroorganisme tersebut bersifat transparan dan tidak berwarna jika disuspensikan dalam medium cair. Oleh karena…

Pengenalan jenis-jenis Mikroskop

Jenis Mikroskop Pemeriksaan mikroskopik adalah salah satu jenis pemeriksaan yang penting untuk identifikasi etiologi infeksi. Keberhasilan suatu pemeriksaan mikroskopik tidak terlepas dari kemampuan petugas menggunakan mikroskop, alat utama dalam pemeriksaan ini. Pada kegiatan belajar kali ini, saudara akan diperkenalkan pada jenis-jenis mikroskop, struktur dan fungsi bagian-bagian mikroskop, cara penggunaan dan cara pemeliharaan mikroskop. Mikroskop cahaya…

JAMUR MIKROSKOPIS PADA MAKANAN

PRINSIP KERJA Mengamati dan mengidentifikasi sampel jamur yang didapatkan dari bahan makanan yang telah berjamur pada praktikum. Alat dan Bahan Alat-alat yang digunakan adalah jarum ose, object glass, cover glass, mikroskop dan alat tulis Sedangkan bahan yang digunakan adalah bahan yang berjamur dari  nasi, tempe, roti , jahe, cabe, kulit jeruk, sisir pisang, baglog, seledri…

COUNTING CHAMBER

Prinsip Kerja Menjumlahkan seluruh sel ragi yang terdapat pada lima kotak Haemocytometer yang telah ditentukan sebelumnya.    

PEWARNAAN GRAM

Prinsip Kerja Untuk membedakan antara bakteri gram positif dan bakteri gram negatif melalui serta  melihat bentuk koloni bakteri melalui pewarnaan negatif.