LAPORAN KULIAH LAPANGAN EKOLOGI DI SUNGAI BANGEK, KELURAHAN BALAI GADANG, KECAMATAN KOTO TANGAH, PADANG SUMATERA BARAT

I. PENDAHULUAN   1.1  Latar Belakang Ekologi berhubungan dengan sistem kehidupan sehingga dalam perkembangannya erat kaitannya dengan perkembangan biologi. Sejak ¼ abad yang lalu biologi diperkenalkan melalui Natural History atau sejarah alam (populer dengan istilah kajian alam) pada saat manusia sadar akan pentingnya alam sekitarnya (hutan dieksploitasi dan padang dibuka menyebabkan banyak hewan yang punah)….

Morfogenesis Tumbuhan

MORFOGENESIS TUMBUHAN Tujuan : memahami proses pembentukan struktur tumbuhan, baik secara internal maupun pengaruh eksternal dan memahami fenomena pertumbuhan, yaitu: diferensiasi, polarisasi, kesimetrisan, regenerasi, chimera dan abnormalisasi.